Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon NewBorn

NewBorn

1.0.5.43410
솔트랩
6 ulasan
30.2 k unduhan

Bertahan seperti yang belum pernah Anda lihat

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Nelson de Benito
Direviu oleh
Nelson de Benito
Content Strategist

NewBorn (뉴본) adalah gim aksi bertahan hidup orang ketiga, yang menempatkan Anda di tengah-tengah dunia pascaapokaliptik dengan bahaya mengancam dari semua sudut. Dan, cukup jelas dilihat dari grafiknya yang spektakuler bahwa gim video ini dikembangkan dengan mesin Unreal Engine 4.

NewBorn (뉴본) memiliki aspek gim yang cukup unik karena tiap level dimainkan dengan agak berbeda. Dalam fase pengumpulan, Anda mengeksplorasi seluruh lingkungan dan mengumpulkan berbagai material untuk ditambahkan ke inventori, serta rasio untuk bertahan. Namun, dalam fase aksi, Anda harus melawan gelombang musuh, dan dalam fase eksterior Anda dapat bergerak bebas melalui layar sambil membinasakan mutan kelaparan.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Anda tidak hanya perlu mengkhawatirkan manusia dan mutan berbahaya haus darah, tetapi juga harus sangat berhati-hati agar tidak kehabisan makanan atau pil antiradiasi. Oleh karena itu, mengumpulkan material dan membuat objek baru sangat penting.

NewBorn (뉴본) dengan sukses mengombinasikan gim bertahan hidup dan aksi dengan komponen RPG dan horor penyintas. Selain itu, gim ini memiliki modus kampanye dengan suara berbahasa Inggris, serta dua modus daring: Cooperative dan PVP. Secara keseluruhan, NewBorn (뉴본) adalah gim bertahan hidup yang sensasional.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 5.0 ke atas

Informasi tentang NewBorn 1.0.5.43410

Nama Paket com.saltlab.newborn.kr
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Aksi/Petualangan
Bahasa B.Indonesia
12 lainnya
Penerbit 솔트랩
Unduhan 30,180
Tanggal 26 Jul 2018
Rating Konten Tidak ditentukan
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 1.0.4.43166 Android + 5.0 20 Mei 2022
apk 1.0.3.42947 11 Jul 2018
apk 1.0.2.42920 Android + 5.0 1 Sep 2020
apk 1.0.1.42756 Android + 5.0 6 Okt 2020

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon NewBorn

Penilaian

4.3
5
4
3
2
1
6 ulasan

Komentar

elegantredcrocodile34597 icon
elegantredcrocodile34597
pada 2024

Apakah ada bahasa Rusia? Siapa yang akan mengatakan?

Like
Balas

Mungkin Anda tertarik

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon BuildNow GG
BattleLab
Ikon Frostborn
RPG kooperatif yang terinspirasi dari Skyrim
Ikon The Dead Zone 3: Dark way
Bertahan dari bencana nuklir di Uni Sovyet
Ikon Day Before Die
JSgames
Ikon Mega Zombie M
Majamojo Games
Ikon Craftsman
Jelajahi dan bangun apa pun yang kamu sukai
Ikon ARK: Survival Evolved
Adaptasi Android resmi dari game survival yang terkenal
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Gacha Life
Ciptakan karaktermu sendiri dan jalankan ribuan petualangan
Ikon Naruto Mobile
Beat'em up berdasarkan petualangan Naruto
Ikon EA Sports FC Mobile Beta
Generasi baru sepak bola hadir di Android